Postingan

Modul 3 karakteristik perangkat jaringan nirkabel

1. accest point dapat memancarkan atau mengirim koneksi data/internet melalui...     Jawab : C. Gelombang Radio 2. Router memiliki kemampuan  routing, yang dimaksud routing adalah...     Jawab : B. Router secara cerdas dapat mengetahui kemana rute perjalanan informasi (paket) akan     dilewatkan 3. Berikut ini yang bukan termasuk dari antena pengarah yaitu...     Jawab : E. antena directional 4. Data rate maksimal dari 802.11b adalah...     Jawab : E. 54 Mbps 5. Manakah dibawah ini yang memiliki kemampuan data rate paling cepat...     Jawab : A. 802.11a 6. Standar 802.11a dipublikasikan pada tahun...     Jawab : B. 1999 7. Gambar dibawah adalah bentuk mode jaringan...     Jawab : C. Ad hoc 8. Gambar dibawah ini adalah bentuk mode jaringan...     Jawab : A. Infrastruktur 9. Apakah yang menyebabkan channel frekuensi yang digunakan disetiap negara berbeda?     Jawab : B. peraturan yang diterapkan pada negara tersebut 10. Mengapa pada jaringan yang sangat padat pengguna

modul 3 jaringan nirkabel 2

Gambar
ESSAY 1. jelaskan secara singkat cara kerja router!     Jawab :      Pada gambar diatas terdapat 2 buah network yang terhubung dengan sebuah router. Network sebelah kiri yang terhubung ke port 1 router mempunyai alamat network 192.168.1.0 dan network sebelah kanan terhubung ke port 2 dari router dengan network address 192.155.2.0 Komputer A mengirim data ke komputer C, maka router tidak akan meneruskan data tersebut ke network lain. Begitu pula ketika komputer F mengirim data ke E, router tidak akan meneruskan paket data ke network lain. Barulah ketika komputer F mengirimkan data ke komputer B, maka router akan menruskan paket data tersebut ke komputer B. 2. sebutkan dan jelaskan cara kerja dari salah satu jenis antena pengarah!     Jawab :  Antena Yagi  adalah salah satu jenis  antena   radio  atau  televisi  yang diciptakan oleh  Hidetsugu Yagi . Antena ini bersifat direksional, yaitu menambah gain hanya pada salah satu arahnya. Sisi antena yang berada di belakang refl

pemasangan perangkat jaringan nirkabel

Gambar
A.  Antena Antena Omnidirectional Antena omni mempunyai sifat umum radiasi atau pancaran sinyal 360-derajat yang tegak lurus ke atas. Omnidirectional antena secara normal mempunyai gain sekitar 3-12 dBi. Yang digunakan untuk hubungan Point-To-Multi-Point ( P2Mp) atau satu titik ke banyak titik di sekitar daerah pancaran. Yang baik bekerja dari jarak 1-5 km, akan menguntungkan jika client atau penerima menggunalan directional antenna atau antenna yang ter arah. Yang ditunjukkan di bawah adalah pola pancaran khas RFDG 140 omnidirectional antena. Radiasi yang horisontal dengan pancaran 360-derajat. Radiasi yang horisontal pada dasarnya E-Field yang berbeda dengan polarisasi yang vertikal adalah sangat membatasi potongan sinyal yang di pancarkan. Antena ini akan melayani atau hanya memberi pancaran sinyal pada sekelilingnya atau 360 derjat, sedangkan pada bagian atas antena tidak memiliki sinyal radiasi. Pola radiasi dari antenna Omni  Antena semi-directiona

Jenis teknologi jaringan nirkabel

Gambar
Jenis Teknologi Jaringan Nirkabel Ada 3 Jenis Jaringan Nirkabel yaitu : 1.             WPAN (Wireless Personal Area Network) Wireless Personal Area Network (WPAN)  adalah Sebuah jaringan nirkabel pribadi (WPAN untuk pribadi) adalah jaringan nirkabel low-range yang meliputi luas jangkauan hanya beberapa puluh meter saja. WPAN sama dengan jaringan nirkabel pada  umumnya, yang berfungsi untuk menghubungkan perangkat periferal (seperti printer, android/handphone, dan peralatan rumah lainya) atau Tablet (PDA) ke komputer, atau hanya dua komputer terdekat, tanpa menggunakan koneksi server. Ada beberapa jenis teknologi yang digunakan untuk WPANs: a.      Teknologi utama WPAN adalah  Bluetooth , diluncurkan oleh Ericsson pada tahun 1994, yang menawarkan  throughput  maksimal 1 Mbps selama rentang maksimum sekitar tiga puluh meter.  Bluetooth , juga dikenal sebagai IEEE 802.15.1, memiliki keuntungan menjadi sangat hemat energi, yang membuatnya sangat cocok untuk diguna